Monday, March 10, 2025
spot_img
HomeGalleryLibur Lebaran di Solo Nonton Opera Ramayana

Libur Lebaran di Solo Nonton Opera Ramayana

Published on

spot_img
spot_img

Soloevent.id – Sudah empat tahun ini Kota Solo rutin menggelar pementasan Opera Ramayana saat libur Lebaran. Kali ini, lakon yang ditampilkan adalah “Gua Kiskenda”, yang menceritakan pertarungan Sugriwa-Subali dengan Mahesa Sura-Lembu Sura. Ya, intinya, sih, kebaikan versus kejahatan.

Berbeda dengan edisi sebelumnya, pertunjukan tahun ini digelar di dalam Benteng Vastenburg, tentunya tetap dengan konsep outdoor. Memanfaatkan properti alami yaitu dua pohon beringin, panggung dibentuk seperti sebuah gua dalam rimbun hutan.



Dari sisi garapan, Opera Ramayana memadukan antara tari, wayang orang, dan musik. Hampir seluruh dialog memakai Bahasa Jawa. Kalau kamu tidak paham Bahasa Jawa, jangan takut, soalnya alur cerita gampang dicerna plus pementasannya dibikin cair, kok.

Opera Ramayana bisa ditonton secara gratis. Event ini bisa kamu nikmati dari 18-20 Juni 2018. Pementasan dimulai jam 19.30 WIB.

Artikel Populer

Artikel Terbaru

Konser Om Lorenza Ramaikan Acara Semarak Kreasi Ramadan di Pasar Jongke

Soloevent.id - OM (Orkes Melayu) Lorenza tampil menghibur warga solo di Halaman Pasar Jongke,...

Peringati 41 Tahun Anniversary, Pengembang Perumahan Fajar Group Beri Promo Menarik

Soloevent.id - Fajar Grup sebagai salah satu developer terkemuka di Kota Solo baru saja...

Ramada Suites Hotels Tawarkan Menu Paket Ramadan “Jelajah Rasa”

Soloevent.id - Momen berbuka puasa bersama keluarga, teman atau komunitas kini semakin spesial dengan...

More like this

Gallery Foto Konser Dewa 19 – A Night at The Orchestra Chapter 4

Soloevent.id - Konser DEWA 19 – A NIGHT AT THE ORCHESTRA Chapter 4 digelar...

Sebelas “Negara” Asia Tenggara Berparade di Kota Solo

Soloevent.id - Tahun 2019 ini menjadi edisi kedua belas penyelenggaraan Solo Batik Carnival (SBC)....

Headbang Bareng di Pesta Partai Barbar

Soloevent.id - Seringai, Jasad, Fraud, Death Vomit, Bersimbah Darah, Salahudin Al Ayubi, dan band-band...