Thursday, November 13, 2025
spot_img
HomeBisnisCafé 3 Tjeret Charity Night : Pray For Kelud

Café 3 Tjeret Charity Night : Pray For Kelud

Published on

- Advertisement -spot_img

Café Tiga Tjeret bakal mengadakan malam amal bertajuk Pray For Kelud. Acara yang bertujuan untuk menghimpun bantuan untuk korban letusan Gunung Kelud ini akan dilangsungkan pada hari minggu (2/3) mendatang di Café Tiga Tjeret di jalan Ronggowarsito 97, Solo.

Charity Night yang terbuka untuk umum ini bakal dimeriahkan dengan panggung hiburan yang di isi oleh bintang tamu seperti Ketroprak Wiswokarman, Musikalisasi puisi oleh seniman Solo, dan Bengawan Symphony Orchestra. Akan turut hadir pula Walikota Solo, FX Rudyatmo. Selain itu, ada pula sesi lelang dan kotak amal yang bertujuan mengumpulkan dana. Sejumlah bunga mawar dan Lilin akan dijual untuk pengunjung dengan harga sukarela.

Andhang Apri Hardhanto selaku owner Café Tiga Tjeret mengharapkan partisipasi warga Solo dan seluruh elemen didalamnya untuk memeriahkan malam amal ini. Yang utama adalah dengan acara ini, bantuan yang terkumpul nanti dapat meringankan beban para korban yang memang sedang membutuhkan bantuan kita. “Seluruh dana yang terkumpul serta hasil pemasukan Café Tiga Tjeret malam itu seluruhnya akan disumbangkan untuk saudara kita di sekitar gunung Kelud.” tutup Andhang.

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Artikel Populer

Artikel Terbaru

Dekade Kreativitas: Sinema Akhir Tahun ke-10 ISI Surakarta Rayakan Inovasi Film!

Festival Film Sinema Akhir Tahun #10 resmi dibuka hari ini Rabu (12/11) di Teater...

Kirab Hajatan Ageng Jagalan 2025, Merawat Tradisi Budaya dan Angkat Potensi Kelurahan Jagalan

Soloevent.id - Kirab Hajatan Ageng (HAJ) Kelurahan Jagalan kembali digelar di Kelurahan Jagalan, Minggu...

Kirab Jenazah Paku Buwono XIII Melewati Gapuro Plengkung Gading, Gerbang yang Pantang Dilewati Raja Semasa Hidup

Soloevent.id - Raja Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat Sri Susuhunan Paku Buwono XIII (PB XIII)...

More like this

Puncak Perayaan HUT Ke-12 The Park Mall: Batas Senja Bikin Penonton Solo Terhanyut!

Soloevent.id - The Park Mall Solo Baru menggelar perayaan Hari Ulang Tahun ke-12 dengan...

Merasakan Pengalaman Wellness Turism di Royal Surakarta Wellness Festival 2025

Soloevent.id - Royal Surakarta Wellness Festival digelar pada 1-30 November 2025 di Kota Solo....

Puncak Acara Milad Rapma FM ke-28 Hadirkan Panggung Gigs Musik di Hetero Space Solo

Soloevent.id - Komunitas radio Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) Rapma FM baru saja menggelar perayaan...