Wednesday, April 23, 2025
spot_img
HomeSeni dan BudayaPerayaan Sekaten 2022, Mengembalikan Tradisi Adat dan Budaya Solo

Perayaan Sekaten 2022, Mengembalikan Tradisi Adat dan Budaya Solo

Published on

- Advertisment -spot_img
spot_img

Soloevent.id – Event Pasar Malam Sekaten Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat 2022 digelar selama satu bulan penuh dari 16 September hingga 16 Oktober 2022. Ada 3 lokasi yang dipakai untuk event Sekaten Solo, Alun-Alun Selatan, Alun-Alun Utara dan Pagelaran Keraton.

Perayaan sekaten tahun ini dirasa sangat meriah. Di Alun-Alun Utara dan Alun-Alun Selatan, ada berbagai hiburan seperti wahana permainan, aneka makanan dan minuman, barang-barang khas perayaan sekaten dan panggung hiburan.

 

Sedangkan yang berada di Pagelaran dan sekitarnya terdapat Bazar, Thrift, Kuliner Nusantara, Gamelan Sekaten, Kesenian Daerah, Keroncong dan Kajian Agama.

 

Ketua Eksekutif Lembaga Dewan Adat Keraton Kasunanan Surakarta, KP Eddy Wirabhumi mengatakan, “Setelah vakum akibat pandemi, kami ingin mengembalikan tradisi adat keagamaan dari perayaan sekaten seperti perayaan terdahulu. Kami akan menggelar beberapa tradisi dari sekaten seperti Grebeg Mulud dan acara kajian agama, seperti  1 Oktober akan mengundang dari Muhammadiyah dengan tema agama dan kebudayaan Jawa” ujarnya di Kantor Sekretariat Sekaten Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat, Sabtu (17/9).

Ia juga menambahkan, “Tahun ini, kami juga berkoordinasi dengan pihak keraton Demak untuk menggelar perayaan Sekaten disana. Ya berdasarkan sejarah keraton Surakarta dengan Demak itu sama. Jadi, ini untuk pertama kalinya Sekaten digelar di Demak,” ungkapnya.

Artikel Populer

Artikel Terbaru

Konser Laras Hati Mangkunegaran: Memperkuat Anak Muda dengan Budaya

Dalam rangka peringatan hari jadi ke-268 Mangkunegaran, konser musik Laras Hati Mangkunegaran digelar di...

Perkuat Peran Lokananta, Danareksa Luncurkan Album Kompilasi Bintang Muda Lokananta Vol.1

Soloevent.id - PT Danareksa (Persero) atau Holding BUMN Danareksa melalui PT Perusahaan Pengelola Aset...

Cocoland Xperience, Wahana Bermain dan Edukasi Anak Hadir di The Park Mall Solo

Soloevent.id - Taman bermain anak atau playground Cocoland hadir di The Park Mall Solo...

More like this

Taman Balekambang Solo jadi Venue Wisata Malam Pertunjukan Sendratari

Soloevent.id - Salah satu tontonan budaya yang sayang untuk dilewatkan saat berada di Kota...

Opera Bakdan Neng Sala 2025 Pentaskan Kisah Cinta di Bawah Rembulan

Soloevent.id - Opera Bakdan Neng Sala kembali digelar di Halaman Balaikota Solo, Kamis (3/4/2025)....

Tarian Topeng Ireng Jadi Sajian Gebyar Bakdan di Taman Balekambang

Soloevent.id - Kota Solo menjadi salah satu kota tujuan mudik yang paling ramai. Selain...